6 Manfaat Kelapa Sawit untuk Kesehatan

6 Manfaat Kelapa Sawit untuk Kesehatan

Manfaat Kelapa Sawit untuk Kesehatan

Kelapa sawit merupakankomoditi unggulan negeri ini, bahkan lahan kelapa sawit di Indonesia merupakan salah satu yang paling luas/besar di dunia. Komoditi kelapa sawit inibiasanya diolah menjadi minyak goreng, pelumas, bahan pembuat mentega, lotion, cream kulit dan sebagainya.
Namun ternyata bukan itu saja, karena faktanya kelapa sawit juga memiliki banyak manfaat untuk lain, khususnya dalam bidang kesehatan.

Manfaat Kelapa Sawit Bagi Kesehatan

1.    Kelapa sawit untuk kesehatan mata
Kandungan vitamin A yang ada dalam kelapa sawit akan sangat bermanfaat untuk kesehatan mata. Minyak kelapa sawit dapat menngkatkan fungsi organ penglihatan sehingga penglihatan Anda akan lebih bagus dan tajam.

2.    Kelapa Sawit Untuk Mencegah Katarak
Selain menjaga kesehatan mata, kandungan vitamin A dalam kelapa sawit juga bermanfaat untuk melindungi mata Anda dari katarak. Dengan mengonsumsi kelapa sawit Anda akan terhindari dari mata katarak.

3.    Kelapa Sawit Sebagai Sumber Energi
Manfaat kelapa sawit yang ketiga adalah sebagai sumber energi. Kelapa sawit ternyata juga dipercaya berfungsi sebagai multivitamin yang dapat menambah energi pada tubuh Anda sehingga tidak mudah letih dan siap untuk beraktivitas setiap hari.

4.    Membasmi Kolesterol Jahat Dengan Kelapa Sawit
Ternyata kelapa sawit juga mampu membasmi kolesterol jahat di dalam tubuh. Syaratnya, Anda harus mengonsumsinya dengan benar. Namun jika konsumsi dalam jumlah banyak, justru kelapa sawit akan menjadi bumerang bagi Anda karena akan menjadi sumber kolesterol itu sendiri.

5.     Kelapa Sawit Untuk Mencegah Kanker
Selain membasmi kolesterol, manfaat kelapa sawit lainnya adalah mampu mencegah penyakit kanker. Salah satu penyebab kanker adalah adanya kerusukan sel tubuh, buah kelapa sawit akan bekerja untuk melindungi sel tubuh Anda sehingga tidak mudah terkena kanker.

6.    Kelapa Sawit Untuk Melindungi Organ Otak
Kandungan dalam kelapa sawit juga bermanfaat utuk melindungi otak Anda. Kelebihan lainnya adalah buah ini dapat meningkatkan kinerja otak supaya dapat berfungsi dengan baik.

Itulah 6 manfaat kelapa sawit bagi kesehatan yang perlu Anda ketahui. Semoga informasi ini dapat bermanfaat sebagai pengetahuan bagi Anda mengenai buah yang dapat dimanfaatkan untuk kesehatan.


0 Response to "6 Manfaat Kelapa Sawit untuk Kesehatan"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel